Outing / Gathering Perusahaan di Bogor
Kebutuhan Outing / Gethering bagi Perusahaan sudah menjadi kewajiban untuk karyawanya, hal ini di sebabkan karena tingkat kerja yang tinggi sehingga karyawan membutuhkan refreshing. Konsep Gathering maupun outing bagi kami bukanlah hanya jalan-jalan biasa namun kami membuat konsep bagaimana selama kegiatan outing, para peserta dapat mendapatkan kesan lebih yang positif sehingga mereka menjadi semangat kembali […]